Senin, 17 Februari 2020

TAHAP 5 APA KELAS FAVORITMU



Bismillahirrahmanirrahim

Sudah sebulan lebih di kelas ulat-ulat dan saya masih betah di 2 rumah yaitu uluwatu (Manajemen Waktu) dan Inside Out Family (Manajemen Emosi). Luar bisa di rumah ini, sangat bnayak makanan bergizi yang siap dikunyah sampai benar-benar halus dan ditelan dengan lembut. Hmm...

******

Tugas di pekan ini adalah rehat sejenak setelah mengitari berbagai kebun apel yang luas.  Mendirikan tenda dan menyalakan api unggun serta mencari minimal 5 teman di hutan ini tanyakan ke mereka apa kelas favorit mereka dan mengapa mereka suka kelas tersebut.

Setelah bergerilya dengan berbagai metode, dari japri, tanya di facebook ataupun saling bertukar informasi di group, akhirnya saya mendapatkan data 50 orang bunda cekatan, namun hanya 8 teman yang akan saya bedah kelas favorite dan alasannya.



Adapun data 50 orang responden kelas Bunda Cekatan sebagai berikut :


Dari 50 orang ini dibreak down berdasarkan penjurusan keluarga favoritnya. Dan hasil yang terbanyak terdapat di rumah keluarga Manajemen Waktu dan Manajemen Emosi yaitu masing-masing 13 orang. Perincian lengkapnya sebagai berikut :



Dari daftra ini, dibuatkan grafik batang dan  grafik pie sebagai berikut :






Dari grafik yang ada terlihat bahwa jumlah peminat terbesar adalah pada rumah Manajemen Waktu (Uluwatu) dan Manajemen Emosi (Inside Out Family) yaitu sebesar masing-masing 26%.


#janganlupabahagia
#jurnalminggu5
#materi5
#kelasulat
#bundacekatan
#buncekbatch1
#buncekIIP
#institutibuprofesional

Tidak ada komentar:

Posting Komentar